Tema
Seminar : Smart
Technology, Smart Cloud
Lokasi : Universitas Satya Negara
Indonesia (USNI)
Tanggal
: 13 Maret 2014
Penulis : Dina Maulinda
Seiring
berkembangnya Zaman, banyak sekali penerapan mengenai komputasi modern pada
kehidupan masyarakat. Salah satunya adalah Cloud computing. Cloud computing
merupakan penggabungan antara teknologi
komputer dengan internet. Tema yang diambil pada Seminar komputasi modern ini
adalah “Smart Technology, Smart Cloud”.
Rangkuman
Artikel Seminar :
Dibalik
Cloud computing terdapat server yang mengatur proses pengolahan data secara
terus menerus (tidak berhenti/tidak boleh dimatikan). Terdapat komponen khusus
yang digunakan untuk server cloud computing seperti processor. Processor yang
baik untuk server cloud computing adalah Intel Xeon, karena menggunakan
teknologi terbaru yaitu intel generasi ke-4(haswell).
Private cloud dapat diaplikasikan oleh
mahasiswa menggunakan Rainer Server dengan Spesikasi seperti berikut :
-
2x Intel Xeon 8 Cores
E5-2450/2.10Ghz/20Mb/LGA 1356
-
2x 8GB VisiPro DIMM DDR3
1600MHz ECC REG 18IC
-
Seagate Constellation ES
1TB/SATA III/3-5’/7200Rpm
-
Intel Server Board DBS2400SC2
Kesimpulan
:
Dari
artikel diatas jelas bahwa pada seminar membahas mengenai apa itu Cloud
computing, apa saja yang terjadi dibalik Cloud Computing, bagaimana cara
membuat Private Cloud. Seminar ini tentu dapat membangun minat masyarakat
mengenai Cloud Computing, Terlebih lagi dengan pembicara yang ahli pada bidang
tersebut. Namun penulis hanya menulis sekilas mengenai Seminar yang diikuti,
sehingga pembaca tidak mengetahui secara jelas Isi seminar itu. Tetapi saya
rasa artikel ini sudah cukup baik karena, penulis telah menuliskan beberapa
poin penting yang ada pada seminar ini, Sehingga pembaca dapat mencari informasi
dari poin poin tersebut. Seperti cara pembuatan private cloud menggunakan
Rainer Server dan Processor yang baik untuk Server Cloud Computing.
Untuk
lebih jelasnya, Sumber Artikel dapat dilihat disini :
http://dinamaulinda.tumblr.com/post/79957434789/rainer-server-news-duet-2-pakar-it-indonesia
wuihh keren
BalasHapus